Prof JJ dan Prof Karta Resmikan 21.631 Maba Unhas dan UNM
Dua universitas negeri terbesar di Provinsi Sulawesi Selatan melantik puluhan ribu mahasiswa baru pada angkatan 2025. Universitas Hasanuddin (Unhas) telah melantik 10.418 mahasiswa baru yang telah mengikuti Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB). Program PKKMB untuk mahasiswa sarjana dan vokasi berlangsung di JK Arenatorium (GOR) Unhas Tamalanrea, Jalan Perintis Kemerdekaan, Makassar, pada Senin (11/8/2025). […]
Prof JJ dan Prof Karta Resmikan 21.631 Maba Unhas dan UNM Read More »








