Grebeg Maulud di Solo, Warga Berebut Berkah Gunungan
TRADISI Grebeg Mauludkembali menjadi daya tarik bagi ribuan warga yang menghadiri puncak perayaanSekaten 2025 di kompleks Keraton Kasunanan SurakartaHadiningrat, Jumat, 5 September 2025. Pada acara tersebut, disajikan dua buah gunungan, yaitu susunan berbagai jenis makanan dan sayuran yang dibentuk menyerupai bentuk gunung. Pantauan Tempo, terdapat dua pasang hiasan gunungan yaitu gunungan jaler (laki-laki) dan gunungan […]
Grebeg Maulud di Solo, Warga Berebut Berkah Gunungan Read More »









