foto pendaftaran pspp penerbangan

Pendaftaran PSPP Penerbangan

Masih cari info tentang pendaftaran PSPP Penerbangan sekolah pramugari, staff penerbangan, & AVSEC. Tepat sekali disini infonya lengkap banget. Temukan segala sesuatu tentang informasi pendaftaran PSPP Penerbangan hanya disini. Dibahas secara lengkap dan sangat mudah dipahami. Jadi silahkan baca bail-baik pembahasannya dibawah ini.

foto pendaftaran pspp penerbangan

Banyaknya sekolah pramugari yang ada di Indonesia tentu saja membuat kita harus lebih selektif dalam memeilih sekolah pramugari. Dengan berbagai keunggulan yang ditawarkan tidak serta merta membuat sekolah pramugari tersebut layak untuk dipilih. Kita harus mempertimbangkan banyak hal sebelum memutuskan untuk bergabung bersama sekolah pramugari sembarangan.

Pendidikan Staff Penerbangan & Pramugari PSPP Penerbangan memiliki komitmen yang kuat untuk selalu menjadi yang terbaik dan terdepan. Sekolah pramugari yang berada di 4 kota di Indonesia ini sudah memiliki ribuan alumni yang tersebar hampir di seluruh wilayah Indonesia. Luasnya jaringan perusahaan yang bekerja sama dengan sekolah pramugari PSPP Penerbangan membuat atau meudahkan para alumni dalam memperoleh pekerjaan.

Baca Juga: Resmi Dibuka Pendaftaran PSPP Angkatan November 2019

Pendaftaran PSPP Penerbangan dilayani setiap hari. Dengan menggunakan sistem online semakin memudahkan proses pendaftaran PSPP Penerbangan. Dalam proses pernadaftaran online ini calon siswa bisa dengan leluasa memilih program studi dan lokasi kampus yang akan di ambil.

Lokasi kampus PSPP Penerbangan saat ini ada di 4 kota di Indonesia yaitu PSPP Jakarta, PSPP Yogyakarta, PSPP Lampung, dan PSPP Makassar. Dimanapun kalian berada bisa dengan bebas memilih lokasi kampus yang dikehendaki.

Syarat Pendaftaran PSPP Penerbangan

Untuk bisa menempuh pendidikan di sekolah pramugari PSPP Penerbangan tentu saja harus memenuhi syarat pendaftaran. Adapun syarat pendaftaran PSPP Penerbangan adalah:

  1. Minimal lulusan SMA / Sederajat
  2. Usia 18-22 tahun (Pramugari dan Staff Penerbangan), 18 – 27 tahun (Aviation Security / AVSEC)
  3. Tinggi minimal 160 cm (pramugari). 157 cm (Staff Penerbangan Putri), 165 cm (Staff Penerbangan Putra), 165 cm (Aviation Security Putri), 170 cm (Aviation Security Putra).
  4. Sehat jasmani dan rohani
  5. Tidak buta warna dan hepatitis
Baca Juga  PSPP Praktek Terbang Ke Singapura 2023

Keenam syarat diatas adalah syarat dasar secara umum yang harus dipenuhi untuk masuk di sekolah pramugari PSPP Penerbangan.

Biaya Pendaftaran Sekolah Pamugari PSPP Penerbangan

Dalam proses pendaftaran sekolah pramugari PSPP Penerbangan dikenakan biaya sebesar 300 rb rupiah. Biaya ini adalah biaya registrasi awal. Dan diluar biaya pendidikan. Biaya pendaftaran sekolah pramugari PSPP ini tidak bisa diminta kembali apabila tidak jadi mendaftar sekolah pramugari PSPP Penerbangan. Pembayaran yang syah adalah pembayaran yang dikirimkan ke rekening resmi PSPP Penerbangan, selain ke rekening tersebut maka kami anggap tidak syah atau belum membayar.

Untuk menghindari kesalahan saat melakukan pembayaran sebaiknya konfirmasikan dahulu ke admin mengenai rekening resmi PSPP Penerbangan. Admin pendaftaran bisa dihubungi melalui WA di nomor 087838815050 (Kak Awan).

Baca Juga: Sekolah Pramugari PSPP Jogja

Cara Mudah Mendaftar Sekolah Pramugari

Cara paling mudah mendaftar sekolah pramugari adalah dengan cara mengisi biodata online. Saat ini pengisian formulir pendaftaran sekolah pramugari PSPP Penerbangan hanya dilakukan melalui jalur online. Website resmi pendaftaran PSPP Penerbangan adalah pendidikanpramugari.ac.id disitu bisa ditemukan tombol registrasi atau pendaftaran.

Silahkan klik tombol daftar PSPP di website pendidikanpramugari.ac.id kemudian akan terbuka formulir pendaftaran.

Dalam melkukan pengisian formulir pendaftaran diharapkan mengisi dengan data yang sebenar-benarnya. Karena akan berpengaruh pada kedepannya nanti. Setelah selesai mengisi formulir pendaftaran online wajib melakukan konfirmasi ke admin pendaftaran melalui WA di nomor 087838815050.

Langkah selanjutnya setelah mngisi formulir pendaftaran sekolah pramugari PSPP Penerbangan adalah membayar biaya pendaftaran dan melengkapi berkas pendaftaran. Sebelum melakukan dua langkah tersebut konfirmasikan atau hubungi dulu admin pendaftaran agar mendapat arahan yang benar.

Rekening Resmi PSPP Penerbangan

Nomor rekening resmi PSPP Penerbangan adalah 0098-01-002137-30-3 atas nama PSPP Penerbangan. Dan sampai saat ini PSPP Penerbangan hanya mempunyai 1 nomor rekening itu saja untuk melayani pembayaran biaya pendaftaran dan biaya pendidikan. Jadi jangan pernah mengirimkan sejumlah uang berapapun kepada pihak yang mengatasnamakan PSPP Penerbangan tetapi melalui rekening yang berbeda.

Baca Juga  Resmi Dibuka Pendaftaran PSPP Angkatan November 2019

Berkas Pendaftaran PSPP Penerbangan

Berikut ini adalah berkas-berkas yang harus dipersiapkan saat melakukan pendaftaran di sekolah pramugari PSPP Penerbangan. Berkas ini bisa dipersiapkan dengan cepat karena hanya 4 lembar saja dan hampir semua sudah dimiliki. Berkas tesebut adalah:

  1. Foto full badan
  2. KTP
  3. Kartu pelajar
  4. Surat kesehatan dari rumah sakit / dokter

Jika belum mempunyai KTP bisa juga diganti dengan identitas diri lainnya seperti KTP sementara, Akte, & Kartu Keluarga. Pastikan foto yang dikirimkan bisa terbaca dengan jelas agar memudahkan proses ferivikasi.

Untuk kartu pelajar yang hilang, rusak atau tulisan tidak jelas bisa juga diganti dengan sampul raport yang menampilkan nama siswa dan nama sekolahan dalam satu lembar.

Biaya Pendidikan PSPP Penerbangan Terbaru

Biaya pendidikan di PSPP Penerbangan akan mengalami perubahan setiap tahunnya. Kenaikan biaya pendidikan ini berlaku mulai angkatan bulan Juli sestiap tahunnya. Perlu diketahui bahwa pendidikan di PSPP Penerbangan dibagi dalam tiga gelombang dalam satu tahun ajaran. Gelombang pendidikan ini adalah angkatan bulan Maret, Juli, dan November. Untuk mendaftar di setiap angkatan itu bisa dilakukan kapan saja dan pemilihan bulan pendidikan bisa dilakukan saat mengisi biodata pendaftaran.

Kembali pada biaya pendidikan PSPP Penerbangan akan admin sampaikan biaya pendidikan terbaru sekolah pramugari PSPP Penerbangan. Biaya pendidikan ini juga terbagi dalam tiga jurusan atau program studi. BIaya pendidikan sekolah pramugari bisa dibayarkan dalam 4 kali angsuran tetapi apabila ingin membayar sekaligus dalam satu kali angsuran juga bisa.

Rincian Biaya Program Studi Pramugari

AngsuranKeteranganNominal
Angsuran 1 (Daftar Ulang)Sebelum dimulai perkuliahanRp. 15.500.000,-
Angsuran 2Awal bulan ke-1 pendidikanRp. 13.500.000,-
Angsuran 3Awal bulan ke-2 pendidikanRp. 9.500.000,-
Angsuran 4Awal bulan ke-3 pendidikanRp. 3.500.000,-
TOTALRp. 42.000.000,-

Rincian Biaya Program Studi Staff Penerbangan

AngsuranKeteranganNominal
Angsuran 1 (Daftar Ulang)Sebelum dimulai perkuliahanRp. 13.500.000,-
Angsuran 2Awal bulan ke-1 pendidikanRp. 10.500.000,-
Angsuran 3Awal bulan ke-2 pendidikanRp. 6.500.000,-
Angsuran 4Awal bulan ke-3 pendidikanRp. 1.500.000,-
TOTALRp. 32.000.000,-
Baca Juga  Cara Mendaftar PSPP Melalui HP

Rincian Biaya Program Studi Aviation Security

AngsuranKeteranganNominal
Angsuran 1 (Daftar Ulang)Sebelum dimulai perkuliahanRp. 13.500.000,-
Angsuran 2Awal bulan ke-1 pendidikanRp. 10.500.000,-
Angsuran 3Awal bulan ke-2 pendidikanRp. 6.500.000,-
Angsuran 4Awal bulan ke-3 pendidikanRp. 1.500.000,-
TOTALRp. 32.000.000,-

Baca Juga: Cara Daftar Ulang PSPP Penerbangan

Untuk pembayaran daftar ulang sekolah pramugari PSPP Penerbangan hanya dilayani melalui transfer bank ke rekening resmi PSPP Penerbangan. Segala pembayaran akan dinyatakan syah apabila di transfer ke rekening resmi PSPP Penerbangan dan juga segera di konfirmasi ke admin pendaftaran. Silahkan simpan nomor WA admin untuk keperluan konfirmasi dan juga untuk bertanya lebih lanjut tentang sekolah pramugari PSPP Penerbangan. Nomor WA admin PSPP Penerbangan adalah 087838815050 (Kak Awan).

Saat membayar biaya daftar ulang sekolah pramugari PSPP Penerbangan wajib menambahkan 4 digit nomor daftar. Nomor daftar ini bisa diperoleh di surat keputusan hasil seleksi yang dikirimkan setelah selesai mengerjakan test masuk secara online. Penambahan nomor daftar ini bertujuan untuk mempermudah proses verifikasi di keuangan pusat.

Contoh nominal yang harus dibayarkan saat melakukan pembayaran daftar ulang. Untuk program studi pramugari biaya daftar ulangnya adalah Rp. 15.500.000,- dan apabila nomor daftarnya adalah 4536 maka nominal yang disetorkan adalah Rp. 15.504.536,- . Jangan sampai salah karena jika salah satu digit saja bisa-bisa dianggap pembayaran untuk siswa lain.

Jadi sebelum menyetorkan uang ke bank pastikan terlebih dahulu nominal yang dicantumkan sudah benar tidak ada kesalahan.

Kesimpulan

Proses pendaftaran PSPP Penerbangan bisa dilakukan dengan mudah dan tanpa harus datang ke kampus PSPP Penerbangan. Perlu diperhatikan segala pembayaran baik uang pendaftaran maupun uang pendidikan wajib di transfer ke rekening resmi PSPP Penerbangan. Proses pendaftaran belum 100% berhasil apabila belum melakukan pembayaran daftar ulang.

Apabila ada informasi yang masih ingi ditanyakan jangan ragu-ragu menghubungi admin pendaftaran di nomor 087838815050 (Kak Awan) melaui telpon ataupun WA.

Seilahkan bagikan artikel ini ke sosial media kalian agar informasi ini bisa lebih tersebar luas dan bermanfaat bagi yang lainya. Terutama bagi mereka yang sedang mencari informasi tentang pendaftaran PSPP Penerbangan.

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

error: Content is protected !!
%d blogger menyukai ini: